Sunday, February 24, 2013

Bank Soal Biologi dan Pembahasan 64

  1. Di antara pernyataan berikut, yang paling tepat untuk menjelaskan fungsi ADN adalah .......

  2. bomsoal.blogspot.com
  3. Di daerah pantai terdapat kelompok tumbuhan :
    1. Pandan, Rumput angin
    2. Ketapang, Callophylum
    3. Rhizophora, Avicenia
    Urutan kelompok tumbuhan yang menyusun formasi dari perairan ke daratan adalah ..,......

  4. bomsoal.blogspot.com
  5. Efek genetik yang merugikan akibat penggunaan radiasi dan radioisotop adalah ..........

  6. bomsoal.blogspot.com
  7. Diagram penampang kulit manusia :

    Bagian alat manakah yang termasuk sistem pengeluaran ?

  8. bomsoal.blogspot.com
  9. Fungsi parathormon adalah .......

  10. bomsoal.blogspot.com
    Soal dan Pembahasan bank Soal UN

    1. Di antara pernyataan berikut, yang paling tepat untuk menjelaskan fungsi ADN adalah .......

      Jawaban Yang Benar : berhubungan erat dengan pengendalian faktor-faktor keturunan dan sintesis protein
      Pembahasan
      Ciri-ciri ADN :
      - Ditemukan dalam Nukleus yaitu didalam kromosom
      - Berbentuk rantai, panjang dan ganda(double helix)
      - Berhubungan erat dengan penurunan sifat dan sintesis protein
      - Kodonnya tidak dipengaruhi oleh aktivitas sintesis protein
      - Basa Nitrogennya purin : Adenin (A), Guanin (G), dan Pirimidin : Timin (T), Sitosin (S).
      - Komponen gulanya Deoxiribosa.

    2. Di daerah pantai terdapat kelompok tumbuhan :
      1. Pandan, Rumput angin
      2. Ketapang, Callophylum
      3. Rhizophora, Avicenia
      Urutan kelompok tumbuhan yang menyusun formasi dari perairan ke daratan adalah ..,......


      Jawaban Yang Benar : 3-1-2
      Pembahasan
      Dimulai dari daratan sampai berbatas pantai :
      1. Formasi Baringtonia : keben, terminalia, Hibiscus, Erytrina
      2. Formasi Pescapre : Vigra, Spinifek, Pandanus (pandan)
      3. Formasi Hutan Bakau : Avicienia, Sonneratia, Rizopora, Acontus.

    3. Efek genetik yang merugikan akibat penggunaan radiasi dan radioisotop adalah ..........

      Jawaban Yang Benar : kanker
      Pembahasan
      Dampak penggunaan Radiasi dan radioisotop
      - efek biologi radiasi pengion gangguan pada fungsi sel-sel tubuh
      - Radiosensitivitas
      - Leokopeni, alekia, autoifectif dan gejala ilmiah.
      - Mutasi gen dan mutasi kromosom
      - Menimbulkan kanker.

    4. Diagram penampang kulit manusia :

      Bagian alat manakah yang termasuk sistem pengeluaran ?


      Jawaban Yang Benar : IV
      Pembahasan
      IV kelenjar keringat yang berfungsi untuk mengeluarkan garam-garam mineral dari tubuh.

    5. Fungsi parathormon adalah .......

      Jawaban Yang Benar : mengatur kadar kalsium darah dan mengatur kadar fosfat
      Pembahasan
      0
Klik disini Untuk Soal dan Pembahasan Selanjutnya

No comments:

Post a Comment

Ayo berdiskusi membahas soal-soal diatas