Sunday, February 3, 2013

Bank Soal Fisika UN dan Pembahasan 56

  1. Gambar kurva di samping menunjukkan kurva keluaran dari suatu sumber arus bolak-balik yang dirangkaikan dengan dioda dan terlihat pada layar
    osiloskop. Rangkaian penyearah yang benar dari kurva tersebut adalah . . . .

  2. bomsoal.blogspot.com
  3. Dua kawat sejajar berarus listrik yang kuat arusnya sama besar tampak seperti gambar berikut ini. Jika F menyatakan gaya persatuan panjang, maka kuat arus dan arahnya adalah........
    ( µ0 = 4 . 10-7 wb A-1 m-1 )

  4. bomsoal.blogspot.com
  5. Perhatikan diagram peluruhan zat radioaktif di bawah ini Jumlah partikel sisa setelah zat radioaktif tersebut meluruh selama 8 jam adalah . . . .

  6. bomsoal.blogspot.com
  7. Untuk memindahkan muatan positif 40°C dari suatu titik yang potensialnya 5 volt ke titik yang lain dengan potensial 50 volt dalam medan listrik diperlukan usaha sebesar . . . .

  8. bomsoal.blogspot.com
  9. Air dan minyak dimasukkan ke dalam bejana berhubungan dari lubang yang berbeda. Setelah mencapai kesetimbangan didapat gambar di samping. Bila massa jenis air 1 gram cm-3 dan massa jenis minyak 0,8 gram cm-3. Selisih tinggi permukaan air dan minyak pada bejana adalah ......

  10. bomsoal.blogspot.com
    Soal dan Pembahasan bank Soal UN

    1. Gambar kurva di samping menunjukkan kurva keluaran dari suatu sumber arus bolak-balik yang dirangkaikan dengan dioda dan terlihat pada layar
      osiloskop. Rangkaian penyearah yang benar dari kurva tersebut adalah . . . .


      Jawaban Yang Benar :
      Pembahasan
      0

    2. Dua kawat sejajar berarus listrik yang kuat arusnya sama besar tampak seperti gambar berikut ini. Jika F menyatakan gaya persatuan panjang, maka kuat arus dan arahnya adalah........
      ( µ0 = 4 . 10-7 wb A-1 m-1 )


      Jawaban Yang Benar : 0,3 A, arah arus pada kedua kawat adalah berlawanan
      Pembahasan

    3. Perhatikan diagram peluruhan zat radioaktif di bawah ini Jumlah partikel sisa setelah zat radioaktif tersebut meluruh selama 8 jam adalah . . . .


      Jawaban Yang Benar : 1/16 No
      Pembahasan

    4. Untuk memindahkan muatan positif 40°C dari suatu titik yang potensialnya 5 volt ke titik yang lain dengan potensial 50 volt dalam medan listrik diperlukan usaha sebesar . . . .

      Jawaban Yang Benar : 1800 joule
      Pembahasan
      W = q(v2 - v1) = 40(50 - 5)
           = 40 . 45 = 1800 joule

    5. Air dan minyak dimasukkan ke dalam bejana berhubungan dari lubang yang berbeda. Setelah mencapai kesetimbangan didapat gambar di samping. Bila massa jenis air 1 gram cm-3 dan massa jenis minyak 0,8 gram cm-3. Selisih tinggi permukaan air dan minyak pada bejana adalah ......


      Jawaban Yang Benar : 2 cm
      Pembahasan
      air = minyak
      h1 . 1 . g = h2 . 2 . g
                  8 . 1 = h2 . 0,8
                    h2 = 8/0,8 = 10cm
Klik disini Untuk Soal dan Pembahasan Selanjutnya

No comments:

Post a Comment

Ayo berdiskusi membahas soal-soal diatas