Tuesday, February 5, 2013

Soal Matematika IPA dan Pembahasan 15

  1. Himpunan penyelesaian persamaan 2 cos 2x - 4 sin x cos x = 2 dengan 0 x 2 adalah .......

  2. bomsoal.blogspot.com
  3. Diketahui persamaan hiperbola 9x² - 4y² + 54x + 8y + 41 = 0, persamaan asimtot hiperbola tersebut adalah .......

  4. bomsoal.blogspot.com
  5. Kotak I berisi 3 bola merah dan 2 bola putih.
    Kotak II berisi 3 bola hijau dan 5 bola biru.
    Dari masing-masing kotak diambil 2 bola sekaligus secara acak.
    Peluang terambil 2 bola merah dari kotak I dan 2 bola biru dari kotak II adalah .......

  6. bomsoal.blogspot.com
  7. Salah satu persamaan garis singgung dari titik (0, 4) pada lingkaran x² + y² = 4 adalah .......

  8. bomsoal.blogspot.com
  9. Nilai x yang memenuhi pertidaksamaan 9log (x² + 2x) < adalah .......

  10. bomsoal.blogspot.com
    Soal dan Pembahasan bank Soal UN

    1. Himpunan penyelesaian persamaan 2 cos 2x - 4 sin x cos x = 2 dengan 0 x 2 adalah .......

      Jawaban Yang Benar :
      Pembahasan

    2. Diketahui persamaan hiperbola 9x² - 4y² + 54x + 8y + 41 = 0, persamaan asimtot hiperbola tersebut adalah .......

      Jawaban Yang Benar : 3x - 2y + 11 = 0 dan 3x + 2y + 7 = 0
      Pembahasan

    3. Kotak I berisi 3 bola merah dan 2 bola putih.
      Kotak II berisi 3 bola hijau dan 5 bola biru.
      Dari masing-masing kotak diambil 2 bola sekaligus secara acak.
      Peluang terambil 2 bola merah dari kotak I dan 2 bola biru dari kotak II adalah .......


      Jawaban Yang Benar :
      Pembahasan
      Peluang terambil 2 bola merah dari kotak I :
            

      Peluang terambil 2 bola biru dari kotak II:
            

      Jadi peluangnya =

    4. Salah satu persamaan garis singgung dari titik (0, 4) pada lingkaran x² + y² = 4 adalah .......

      Jawaban Yang Benar : y = -x + 4
      Pembahasan


    5. Nilai x yang memenuhi pertidaksamaan 9log (x² + 2x) < adalah .......

      Jawaban Yang Benar : -3 < x < -2 atau 0 < x < 1
      Pembahasan
      9log (x² + 2x) <
      9log (x² + 2x) < 9log 91/2
      x² + 2x < 91/2
      x² + 2x - 3 < 0
      (x + 3) (x - 1) < 0
      -3 < x < 1
      Syarat memenuhi :
      x² + 2x > 0
      x(x + 2) > 0
      x < -2 atau x > 0
      Yang memenuhi adalah : -3 < x < -2 atau 0 < x < 1
Klik disini Untuk Soal dan Pembahasan Selanjutnya

No comments:

Post a Comment

Ayo berdiskusi membahas soal-soal diatas