Sunday, February 3, 2013

Bank Soal Fisika UN dan Pembahasan 51

  1. Perhatikan rangkaian listrik berikut ini !
    Kuat arus yang melewati hambatan 20 ohm adalah . . . .

  2. bomsoal.blogspot.com
  3. Pada percobaan dengan kumparan-kumparan yang diputar di dalam medan magnet homogen diperoleh data (dalam data sistem satuan internasional) sebagai berikut Yang menghasilkan gaya gerak listrik (GGL) maksimum adalah percobaan ke ........

  4. bomsoal.blogspot.com
  5. Jika kawat PQ sejajar kawat RS i1 = 6 A a = 20 cm µ0 = 4 . 10-7 Wb A-1 m-1 menghasilkan gaya tolak sebesar 4,8.10-5 N m-1. Kuat arus i2 dan arahnya adalah ......

  6. bomsoal.blogspot.com
  7. Sebuah benda yang berpindah karena gaya tetap, bekerja pada benda membentuk sudut terhadap arah perpindahan. Grafik antara W dan seperti gambar. Pada sebuah benda bekerja gaya tetap yang membentuk sudut terhadap arah perpindahan. Grafik antara W dan tampak seperti gambar nomor . . . .

  8. bomsoal.blogspot.com
  9. Jika elektron yang masuk ke kulit L, berasal dari kulit M akan memancarkan sinar X, maka spektrum garis yang terbentuk disebut . . . .

  10. bomsoal.blogspot.com
    Soal dan Pembahasan bank Soal UN

    1. Perhatikan rangkaian listrik berikut ini !
      Kuat arus yang melewati hambatan 20 ohm adalah . . . .


      Jawaban Yang Benar : 3,0 A
      Pembahasan
      Arus yang melalui hambatan 20 sama dengan arus yang melalui rangkaian itu dan terlihat dari amperemeter.
      3,0 x 1 = 3.0 A

    2. Pada percobaan dengan kumparan-kumparan yang diputar di dalam medan magnet homogen diperoleh data (dalam data sistem satuan internasional) sebagai berikut Yang menghasilkan gaya gerak listrik (GGL) maksimum adalah percobaan ke ........


      Jawaban Yang Benar :-4
      Pembahasan
      E max = N B A .
      E max 1 = x.y.z = xyz
      E max 2 = 3x y 2z = 3xyz
      E max 3 = x 2y 2z = 4xyz
      E max 4 = 2x y 3z = 6xyz
      E max 5 = 4x y z

    3. Jika kawat PQ sejajar kawat RS i1 = 6 A a = 20 cm µ0 = 4 . 10-7 Wb A-1 m-1 menghasilkan gaya tolak sebesar 4,8.10-5 N m-1. Kuat arus i2 dan arahnya adalah ......

      Jawaban Yang Benar : 8 A dari S ke R
      Pembahasan

    4. Sebuah benda yang berpindah karena gaya tetap, bekerja pada benda membentuk sudut terhadap arah perpindahan. Grafik antara W dan seperti gambar. Pada sebuah benda bekerja gaya tetap yang membentuk sudut terhadap arah perpindahan. Grafik antara W dan tampak seperti gambar nomor . . . .


      Jawaban Yang Benar :-2
      Pembahasan
      W = F x s cos
      W max pada saat nilai cos max
      cos max pada saat 0° (cos 0° = 1)

    5. Jika elektron yang masuk ke kulit L, berasal dari kulit M akan memancarkan sinar X, maka spektrum garis yang terbentuk disebut . . . .

      Jawaban Yang Benar : M
      Pembahasan
      Jika elektron yang masuk ke kulit K berasal dari :
      - Kulit L garis spektrum yang terjadi K
      - Kulit M garis spektrum yang terjadi K
      - Kulit N garis spektrum yang terjadi K
      Jika elektron yang masuk ke kulit L berasal dari dari :
      - Kulit M garis spektrum yang terjadi M
      - Kulit N spektrum yang terjadi M
      - Kulit O garis spektrum yang terjadi M
Klik disini Untuk Soal dan Pembahasan Selanjutnya

No comments:

Post a Comment

Ayo berdiskusi membahas soal-soal diatas